Sabtu, 19 Mei 2012

ANATON

ANATON Sirup untuk gejala flu yang disertai batuk

KOMPOSISI :
Paracetamol 130 mg
Dextromethorphan HBr 3.5 mg
Gliceryl Guaiacolat 30 mg
Chlorpheniramine Maleat 0.5 mg
Phenylpropanolamin HCl 3.5 mg
Alkohol 4.8 %


CARA KERJA OBAT :
Bekerja sebagai analgeesik-antipiretik, antitusif, ekspektoran, antihistamin, dan dekongestan hidung.

INDIKASI :
Untuk meringankan gejala flu seperti demam, sakit kepala, hidung tersumbat dan bersin-bersin yang disertai batuk.


KONTRA INDIKASI :
*Penderita dengan gangguan jantung dan diabetes melitus.
*Penderita dengan gangguan fungsi hati yang berat.
*Penderita yang hipersensitif terhadap komponen obat ini.

DOSIS :
Dewasa : 4 sendok takar (20 ml) 3 x sehari
Anak 6-12 tahun : 2 sendok takar (10 ml) 3 x sehari

EFEK SAMPING :
*Mengantuk, gangguan pencernaan, gangguan psikomotor, takikardi, aritmia, mulut kering, palpitasi, retensi urin.
*Penggunaan dosis besar dan jangka panjang menyebabkan kerusakan hati.

INTERAKSI OBAT :
Penggunaan bersama antidepresan tipe penghambat MAO dapat mengakibatkan krisis hipertensi.
Dapat menyebabkan kantuk.

KEMASAN :
Botol isi 60 ml

HARGA :
Rp 3.500 / botol

PT. ITRASAL
Semarang Indonesia


Tidak ada komentar:

Posting Komentar